FLASHNEWS

Seminar dan Pelatihan Virtual Edukasi IPS Bekerjasama Dengan AMIK Harapan Bangsa


Hallo... apa kabar sahabat Guru Edukasi IPS seluruh Indonesia?. Semoga kita semua selalu sehat dan tetap semangat. Meskipun kita lagi WFH (Work From Home) karena pandemi Covid-19, tapi tentu kita tidak ingin mengurangi produktivitas kita sebagai guru ya.....


Karena itu kami akan buat Seminar Daring dengan tema: "Desain Pembelajaran Daring Mata Pelajaran IPS di Sekolah Menengah"

Seminar akan di selenggarakan pada:

Hari : Kamis
Tgl : 30 April 2020
Jam : 10.00 WIB sampai selesai.

Pembicara:
1. Drs. Joko Sutrisno, M.Pd (mantan PNS Guru di SMPN yg sukses jadi pengusaha dengan 35 unit bisnis & omzet milyaran rupiah per minggu)
2. Dr. Eka Budhi Santosa, M.Pd (Direktur Harapan Bangsa Academy & praktisi pembelajaran)

Segera daftarkan anda di:

https://bit.ly/FormSemdar304

Seminar Daring ini GRATIS dan anda akan kami berikan sertifikat seminar.

Seminar akan dilakukan melalui aplikasi Zoom.us atau conf.umeetme.id (akan diberikan ID dan password).


Selain seminar daring, Edukasi IPS bekerjasama dengan AMIK Harapan Bangsa Surakarta juga akan mengadakan  Diklat Pembuatan Media Pembelajaran.

Pendidikan dan Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran akan dilaksanakan pada :

Hari              : Senin - Minggu
Tanggal        : 4-10 Mei 2020
Waktu          : Pukul 10.00- 12.00.
Biaya            : Rp.100 K  (mendapatkan sertifikat).

Bagi bapak dan ibu guru yang berminat silakan mengisi formulir di atas dengan menekan Workshop 32 Jam dari tanggal 4 - 10 Mei 2020 atau saya akan mengikut keduanya dengan mentransfer biaya pendaftaran ke : 

Ibu Ernawati
Bank Jateng 
No rekening  3-010-06965-2

Batas akhir pendaftaran Diklat Pembuatan Media Pembelajaran adalah 4 Mei 2020 pukul 09.00 WIB.

Adapun Narasumber dan Instruktur kegiatan ini seluruhnya adalah Dosen dari AMIK HARAPAN BANGSA Surakarta

Segera daftarkan diri Anda karena jumlahnya terbatas